PENERJUNAN KKN UNIVERSITAS GUNUNGKIDUL DI KALURAHAN MERTELU

Supriyanta, S. Sos 20 Juli 2022 11:27:47 WIB

Kegiatan penurunan stunting menjadi tema dalam kegiatan KKN UGK di Kalurahan Mertelu, menjadikan angin baru bagi Pemerintah Kalurahan Mertelu dalam  rangka menurunkan  angka stunting sebanyak 40 balita stunting dari 168 balita di kalurahan yang tersebar di 10 Padukuhan / Posyandu. 

Dalam kegiatan penerjunan KKN Tematik kali ini  dihadiri oleh Rektor UGK beserta jajaran serta Ibu Diah Sunaryanta dari PKK Kabupaten, Panewu Gedangsari dan juga dari unsur BKKBN DIY

Belum ada komentar atas artikel ini, silakan tuliskan dalam formulir berikut ini

Formulir Penulisan Komentar

Nama
Alamat e-mail
Kode Keamanan
Komentar